Jasa Pengurusan SVLK

Adi

Updated on:

Jasa Pengurusan SVLK
Direktur Utama Jangkar Goups

Jasa Pengurusan SVLK (Sistem Verifikasi Legalitas Kayu)

Pelaku industri perkayuan wajib mengurus SVLK atau sistem verifikasi legalitas kayu demi kelancaran bisnis yang akan berjalan tersebut dengan menggunakan jasa pengurusan SVLK. Penerapan sistem SVLK ini bertujuan untuk mengurangi pembalakan liar pada hutan Indonesia, serta menjamin legalitas kayu yang memperjual belikan . Namun, dalam pengurusan SVLK memang sedikit rumit dan panjang, bahkan biaya pengurusan juga terlampau mahal. Cara Pengurusan Paspor 2024

 

Jasa Pengurusan SVLK

 

Adanya jasa pengurusan SVLK (sistem verifikasi legalitas kayu) menjadi solusi bagi perusahaan yang masih belum paham mengenai dokumen apa saja yang harus tersiapkan terkait pengurusan SVLK, dan bagaimana prosedur pengurusannya.  Perusahaan yang sudah memiliki SVLK, akan lebih mudah melakukan ekspor kayu ke luar negeri karena kayu berstatus legal.

 

Apa Itu jasa pengurusan SVLK (sistem verifikasi legalitas kayu)

SVLK atau sistem verifikasi legalitas kayu merupakan sistem pelacakan terhadap hasil hutan seperti kayu yang tersusun KLHK atau kementerian lingkungan hidup. Dan kehutanan sebagai sistem yang bertujuan untuk memastikan legalitas kayu yang beredar serta perdagangkan tersebut berasal dari Indonesia.

 

Penerapan SVLK merupakan sebuah usaha pemerintah untuk meningkatkan efisiensi dalam pengolahan kayu hutan serta menjaga jaminan legalitas kayu Indonesia. Seperti yang tertuang pada Peraturan Menteri Perdagangan Nomor 64 THN 2012 menjelaskan terdapat 40 jenis produk yang berbasis kayu. Antaranya  pada 1 Januari THN 2013 wajib lengkap SVLK sementara 14 lainnya per tanggal 1 Januari tahun 2012.

 

Apa Itu jasa pengurusan SVLK

 

Hal ini juga wajib bagi perusahaan yang sudah memiliki sistem lacak balak atau chain of custody (COC) sekalipun wajib mengurus SVLK. Selain sebagai upaya meningkatkan efisiensi dan legalitas kayu Indonesia, pemerintah juga berkomitmen mengurangi perdagangan kayu ilegal dan pembalakan liar di hutan Indonesia.

  Proposal Hukum Perizinan

 

Dalam hal ini, meskipun terbilang rumit dan biaya pengurusan SVLK mahal perusahaan juga akan mendapat keuntungan dari penerapan sistem ini. Sektor industri perkayuan bisa lebih tumbuh berkembang serta terjamin akan legalitas sumber produk kayunya. Sebab banyak negara tujuan ekspor misalnya Uni Eropa, Jepang, Australia dan Amerika Serikat biasanya meminta sistem ini sebagai pelengkap dokumen lainnya.

 

Syarat jasa pengurusan SVLK (sistem verifikasi legalitas kayu)

Salah atau dokumen yang wajib terpenuhi untuk pengajuan SVLK adalah legalitas perusahaan. Perusahaan yang tidak memiliki legalitas makan tidak bisa mengajukan SVLK, oleh karena itu pastikan perusahaan Anda sudah terdaftar. Untuk dokumen legalitas perusahaan yang perlu anda siapkan antaranya

  • SIUP atau surat izin usaha perusahaan
  • NPWP atau nomor pokok wajib pajak
  • SKDP atau surat keterangan domisili perusahaan
  • Akta perusahaan
  • Izin gangguan atau HO
  • Dokumen UKL-UPL, SPPL atau AMDAL
  • TDP atau tanda daftar perusahaan
  • SPPKP atau surat pengukuhan pengusaha kena pajak
  • SKT sertifikat keterampilan
  • IUI atau izin usaha industri
  • RPBBI atau rencana pemenuhan bahan baku industri
  • Pedagang produk kayu antar pulau yang terdaftar, apabila ada.
  • Dokumen izin usaha industri primer hasil hutan kayu atau IUPHHK

 

Syarat jasa pengurusan SVLK

 

 

Pengurusan izin SVLK memang terkesan sulit dan panjang prosesnya, sehingga Anda harus lebih sabar dan tidak boleh buru-buru. Namun apabila Anda tidak memiliki waktu luang untuk mengurusnya, Anda bisa menggunakan salah satu jasa pengurusan SVLK (sistem verifikasi legalitas kayu) yang sudah terpercaya seperti PT Jangkar Global Group.

 

Prosedur Untuk Pengajuan jasa pengurusan SVLK

Setelah mengetahui apa saja syarat untuk pengajuan SVLK, selanjutnya kami akan membahas prosedur dalam pengurusan sistem tersebut.

  SUSUNAN DPR RI, DPD RI DAN MPR RI TAHUN 2014 - 2019

Pengajuan Permohonan

Langkah pertama saat akan membuat SVLK adalah mengajukan permohonan dengan mengisi formulir dan mengirimkan aplikasi sistem sertifikasi dan kuesioner SVLK.

 

Pemeriksaan Dokumen

Setelah pengajuan permohonan selesai, Anda bisa menyerahkan dokumen syarat yang anda perlukan seperti akta perusahaan, peraturan perusahaan dan juga legalitas perusahaan. Apabila dokumen sudah lengkap dan sesuai, langkah selanjutnya menyerahkan ke tim audit yaitu PT Sucofindo.

 

Publikasi Pra Audit

Setelah menyerahkan ke tim audit, Baru membuat rencana penilaian lapangan terkait legalitas kayu. Tahap ini biasanya akan melalui website KLHK, LVLK serta pemantau independen.

 

Prosedur Untuk Pengajuan jasa pengurusan SVLK

 

Penilaian Lapangan

Jika tahap publikasi audit selesai. Akan ada proses penilaian lapangan oleh tim audit dari PT Sucofindo yaitu tempat industri perusahaan yang akan terdaftarkan SVLK tersebut. Dalam hal ini, perusahaan akan menunjuk bagian manajemen sebagai perwakilan perusahaan melalui surat tugas.

 

Keputusan Sertifikasi

Proses terakhir yaitu hasil keputusan sertifikasi. Apabila semua norma penilaian hasilnya sesuai dengan standar, maka unit manajemen perusahaan hasilnya lulus. Namun apabila terdapat kekurangan seperti data atau dokumen, tim penilai akan memberikan waktu untuk menjelaskan kekurangan tersebut. Dalam penentuan hasil keputusan lulus dan tidaknya suatu perusahaan dalam pengurusan SVLK tersebut maksimal selama 21 hari sejak mulainya pertemuan dan penutupan.

 

Menggunakan Biro Jasa Pengurusan SVLK

Sebagai salah satu jasa pengurusan SVLK (sistem verifikasi legalitas kayu) terpercaya, PT Jangkar Global Group bersedia membantu dan mendampingi perusahaan sampai proses penerbitan SVLK selesai. Perusahaan Anda hanya perlu menyiapkan izin usaha serta dokumen mentah seperti surat pembelian dan penjualan, selebihnya kami yang akan menyelesaikannya.

 

Beberapa keuntungan yang akan kamu dapat jika menggunakan jasa kami, antara lain:

  • Semua karyawan yang akan membantu dan mendampingi setiap klien ahli dalam bidangnya dan profesional.
  • Membandingkan dengan jasa pengurusan SVLK (sistem Verifikasi Legalitas Kayu), kami adalah salah satu dengan biaya jasa termurah
  • Staf kami sudah berpengalaman selama bertahun-tahun menangani berbagai macam pengurusan hal penting termasuk juga dalam pengurusan SVLK
  • Garansi uang kembali apabila hasil tidak sesuai dengan kesepakatan
  Berapa Lama Proses Perizinan OSS?

 

Menggunakan Biro Jasa Pengurusan SVLK

 

Manfaat Jasa Pengurusan SVLK

Penerapan SVLK atau  sistem verifikasi legalitas kayu memiliki berbagai manfaat yang bisa anda rasakan langsung sebagai produsen, pihak pembeli baik di Indonesia dan juga luar negeri bahkan industri kayu tersebut, yaitu

 

  • Membangun alat verifikasi legalitas kayu sehingga lebih kredibel, efisien serta adil sebagai upaya mengurangi pembalakan liar atau penebangan kayu secara ilegal
  • Dengan Menetapkan SVLK bisa memberi kepastian kepada mangsa pasar Amerika Eropa, Jepang serta negara tetangga. Jika kayu dan juga produk olahan produksi individu adalah produk legal, dan juga berasal dari sumber legal.
  • Memperbaiki administrasi terkait tata usaha kayu agar lebih efektif
  • Menjadi satu-satunya di Indonesia sebagai sistem legalitas kayu
  • Peluang agar terbebas dari berbagai pemeriksaan yang dapat menimbulkan biaya tinggi
  • Selain itu manfaat penting yang bisa anda rasakan adalah pengelolaan hutan menjadi lebih tertata dan sesuai dengan upaya konservasi serta mengurangi masalah eksploitasi hutan secara besar-besaran.

 

 

Manfaat Jasa Pengurusan SVLK

 

 

Setelah membaca penjelasan di atas tadi, mungkin Anda sudah lebih paham informasi terkait SVLK tersebut. Untuk itu, kami juga akan membahas persyaratan untuk dokumen pemasaran yang mungkin Anda butuhkan.  Pengajuan izin legal kayu terdiri dari dua kategori yaitu dari dalam negeri atau domestik.

 

Biro jasa pengurusan SVLK

Dokumen yang perlu kamu siapkan yaitu laporan pemasaran di dalam negeri serta dokumen angkutan kayu sah dan yang masih berlaku bisa berupa FAKB, Nota atau FAKO. Sementara untuk dokumen yang memerlukan untuk kayu yang akan terekspor adalah pemberitahuan barang, invoice. Packing. Bea keluar jika ada bill of lading laporan surveyor jika ada dan juga Cites yang merupakan sertifikat untuk jenis tanaman yang terlindungi .

 

 

Biro jasa pengurusan SVLK

 

Demikian tadi adalah informasi mengenai apa itu SVLK sampai informasi tentang apa saja persyaratan untuk pengajuan pembuatan SVLK tersebut. Bagi Anda yang masih belum paham atau bahkan tidak memiliki waktu untuk mengurus SVLK bisa mempercayakan kepada kami sebagai jasa pengurusan SVLK (sistem verifikasi legalitas kayu) yang sudah terbukti aman dan terpercaya. Semoga bisa membantu Anda ya.

Adi

penulis adalah ahli di bidang pengurusan jasa pembuatan visa dan paspor dari tahun 2000 dan sudah memiliki beberapa sertifikasi khusus untuk layanan jasa visa dan paspor