Persyaratan Membuat Surat Adopsi Anak

Persyaratan Membuat Surat Adopsi Anak

Melakukan adopsi anak membutuhkan prosedur tertentu, serta prosesnya tidak mudah. Calon orang tua, perlu memenuhi persyaratan membuat surat adopsi anak dan mengikuti prosedur pengajuan. Tentu saja semua ketetapan tersebut sudah diatur oleh pemerintah, khususnya Kementerian Sosial.   Pengangkatan anak pada dasarnya bisa dilakukan oleh dua pihak, yaitu orang tua kandung (wali) atau melalui lembaga. Proses …

Read more

Hukum Menahan Ijazah Karyawan

 Hal yang biasa kita temukan ada perusahaan yang mensyaratkan penahanan ijazah terhadap karyawannya yang bekerja lalu dibuat perjanjian bahwa ijazah akan dikembalikan setelah hubungan kerja berakhir. Lantas bagaimana hukum menahan ijazah karyawan dan tidak kembali?   Untuk membahas lebih jauh mengenai perjanjian kerja dengan menahan ijazah, maka hal yang mendasar yang harus anda ketahui adalah …

Read more

Pidana Sogok Masuk Jadi Polisi

Pidana Sogok Masuk Jadi Polisi

Sebagian anak muda mungkin punya mimpi besar jadi abdi negara dengan menjadi anggota polisi. Namun, image yang bekembang di masyarakat, menjadi anggota polisi maka harus memiliki banyak uang. Hal ini karena biaya yang akan di keluarkan menjadi anggota polisi tidaklah sedikit.   Bahkan, sebagian masyarakat kita menyiapkan uang hingga ratusan juta untuk mewujudkan mimpi anak-anak …

Read more

Hukum Pencatutan Nama Orang

Hukum Pencatutan Nama Orang

Hukum Pencatutan nama orang lain untuk mekakukan penipuan tentulah ada hukumannya dan ada pasal yang mengikatnya yakni masuk dalam kasus pencatutan nama. Pencatutan nama yaitu menggunakan orang lain untuk mencantumkan kedalam sebuah dokumen padahal yang bersangkutan tidak mengetahui namanya dimasukkan.   Apalagi dilakukan secara sengaja hingga menimbulkan kerugian materil maupun non materil, tentu saja melanggar …

Read more

Sambut Pemilu 2024

Sambut Pemilu 2024

Proses pemilihan umum (Pemilu) 2024 tampaknya terus di persiapkan mulai dari sekarang. Pasalnya, tahapan pemilu di ketahui melalui proses panjang. Tahapan ini di ketahui memilihi rangkaian yang panjang apalagi jika berbarengan dengan pemilihan anggota legislative dan presiden.Yuk Kita Sambut Pemilu 2024 ini dengan persiapan yang matang.Lalu Bagaimana sebenarnya tahapan pemilu di Indonesia? Simak dalam penjelasan …

Read more

Nasionalisasi Aset Asing dan Sengketa

Nasionalisasi Aset Asing dan Sengketa

Munculnya perang antara Ukraina dan Rusia menyita perhatian soal nasionalisasi aset asing. Sebab terkadang perang menjadi salah satu sumber penyebab  nasionalisasi aset asing di sebuah Negara. Hanya saja hukum internasional tetap menjaid acuan dalam memberikan perlindungan pada setiap investor melalui tindakan nasionalisasi, meski tidak jarang menimbulkan sengketa. Sperti apa bentuk nasionalisasi aset asing dan sengketa …

Read more

Perbedaan Adagium Maksim dan Postulat

Perbedaan Adagium Maksim dan Postulat

Pernahkah Anda mendengar istilah adagium, maksim, serta postulat? Bagi orang awam mungkin terdengar asing, tetapi di kalangan praktisi hukum sepertinya sudah sangat familiar. Apa perbedaan adagium, maksim, dan Postulat  dalam dunia hukum? Seperti apa contohnya di kehidupan nyata? Selanjutnya akan kami bahas dalam artikel ini.   Presiden Jokowi saat awal-awal pandemic merebak sering kali mengutip …

Read more

Regulasi Cryptocurrency di Indonesia

Regulasi Cryptocurrency di Indonesia

Dunia digital semakin berkembang dan menghadirkan fenomena Regulasi Cryptocurrency di Indonesia. Alhasil, dunia hukum juga di tuntut berkembang dengan hadirnya aset digital ini. Terlebih, Negara sumbernya saja yakni Amerika Serikat masih belum menemukan pola yang baik dan hukum cryptocurrency yang masih membuat mereka kebingungan.   Kehadiran cryptocurrency bahkan masih sulit di pahami otoritas dunia, hingga …

Read more

Kasus yang disidangkan secara online

Kasus yang disidangkan secara online

Kasus yang disidangkan secara online –  Dua tahun belakangan menjadi tahun-tahun terberat di alami dalam berbagai sektor kehidupan. Tanpa terkecuali di bidang penegakan hukum. Aturan untuk mematuhi protokol kesehatan agar menjaga jarak menjadikan ada banyak Kasus yang di sidangkan secara online. Namun, sebenarnya tidak ada aturan yang mengikatnya dalam KUHP. Sehingga Kasus yang di sidangkan …

Read more

Kategori Judi Online

Kategori Judi Online

Heboh aplikasi binomo yang di kampanyekan Indra Kesuma alias Indra Kenz dan kawan-kawannya akhirnya di nyatakan sebagai salah satu Kategori Judi Online. Fakta ini di katakan langsung Brigjen Whisnu Hermawan dari Direktur Tindak Pidana Khusus Bareskrim Polri.   Tidak hanya di sebutkan sebagai judi online tetapi juga menyebarkan berita bohong atau hoax melalu media elektronik. …

Read more