Visit Visa Syria dan Syaratnya

Visit Visa Syria – Melakukan kunjungan ke negara Suriah membutuhkan visa yang bisa diurus melalui kantor kedutaan besar Syria yang ada di Indonesia. Untuk proses aplikasinya Anda bisa memilih mengajukan sendiri atau lewat perusahaan penyedia jasa visit visa Syria.

 

Visit Visa Syria

 

Perusahaan penyedia jasa pembuatan visa memang tidak memiliki kewenangan untuk mengeluarkan visa Syria akan tetapi perusahaan akan membantu Anda untuk mempersiapkan persyaratan yang di butuhkan dan mengurus segala sesuatu ke kantor kedutaan untuk Anda.

 

Peraturan Umum Mengenai Visit Visa Syria

Semua warga negara asing yang ingin masuk ke Syria harus mematuhi beberapa peraturan yang di tetapkan oleh negara tersebut. Berikut ini adalah beberapa peraturan-peraturan yang di tetapkan oleh Syria.

1. Paspor

Merupakan syarat wajib yang harus di miliki bagi Anda yang ingin melakukan kunjungan ke Syria. Paspor harus masih dalam keadaan aktif minimal 1 bulan setelah jadwal kepulangan Anda dari negara tersebut.

Meskipun memiliki paspor, akan tetapi bagi orang berkebangsaan Israel tidak di izinkan masuk ke Syria. Selain itu Anda juga tidak boleh masuk dalam daftar orang-orang yang di larang masuk ke negara Syria.

 

2. Masa Berlaku Visit Visa Syria

Pemerintahan negara Syria mengeluarkan dua jenis visa untuk warga negara asing yang ingin melakukan kunjungan singkat ke negaranya. Pertama ada visa dengan masa berlaku 6 bulan jenis multiple entry dan bisa di perpanjang sampai dengan 1 tahun ke depan.

  X-Misc Visa India: Prosedur dan Persyaratan untuk Mendapatkan Visa

Menggunakan jenis visa ini Anda bisa masuk dan keluar Syria selama bisa masih memiliki masa aktif. Selain itu ada juga single entry visa yang memungkinkan Anda melakukan kunjungan ke negara Syria untuk satu kali perjalanan dengan masa berlaku selama 3 bulan.

Sedangkan yang kedua ada visa transit. Visa ini tersedia dengan masa aktif 3 bulan untuk satu kali kunjungan dan visa transit dengan masa aktif 3 bulan untuk beberapa kali kunjungan atau multiple entry transit visa.

Bagi warga negara asing yang ingin berkunjung ke negara Syria di atas 15 hari setelah tanggal masuk maka harus mendaftarkan diri ke kantor imigrasi untuk memperpanjang visa.

 

Peraturan Umum Mengenai Visit Visa Syria

 

3. Mengurus Visit Visa Syria yang Hilang

Apabila warga negara asing yang berkunjung ke Syria mengalami kejadian yang tidak di inginkan seperti visa hilang atau rusak maka harus segera mengurus pembuatan visa baru ke kantor imigrasi yang ada di Damaskus atau cabang-cabangnya dalam waktu 3 hari sejak visa tersebut hilang atau rusak.

 

4. Penggunaan Visit Visa Syria

Visa kunjungan yang Anda miliki tidak boleh di pergunakan untuk kegiatan di luar tujuan awal Anda seperti untuk bekerja ataupun terlibat dalam pekerjaan yang ada di Republik Syria. Saat Anda ingin melakukan kunjungan kerja ke negara tersebut maka harus mendapat izin dari kementerian sosial dan tenaga kerja.

 

5 Batas Usia Minimal Kepemilikan Visit Visa Syria

Bagi warga negara asing baik itu berasal dari negara-negara Arab maupun negara lain di seluruh dunia yang telah berusia di atas 15 tahun maka harus memiliki visa saat ini berkunjung ke Syria.

 

6. Persiapkan Dana dalam Jumlah Cukup

Saat Anda berencana melakukan kunjungan ke negara Syria sebaiknya persiapkan dana dalam jumlah cukup untuk tinggal di negara tersebut. Hal ini penting karena sistem perbankan negara Syria telah di blokir untuk transaksi internasional.

Cara lain agar Anda bisa mendapatkan dana dari Indonesia yaitu harus mengirimkan uang melalui Western Union. Tentu saja hal ini akan membutuhkan waktu sedikit lebih lama.

 

7. Fasilitas Kepabeanan

Warga negara asing yang masuk ke Syria di perbolehkan membawa barang-barang pribadi, hadiah dan peralatan yang di perlukan tanpa di kenakan bea masuk. Warga negara asing yang datang ke Suriah membawa kendaraan untuk tinggal sementara di negara ini juga di perbolehkan asalkan kendaraan yang di gunakan atau yang disewa terdaftar secara sah dan bukan kendaraan ilegal.

Selama berkendara, Anda harus memiliki izin berkendara di luar negeri yang di kenakan biaya sekitar USD 30 sampai dengan USD 40 serta harus memiliki asuransi yang di keluarkan oleh perusahaan Syria.

  Biaya Harga Visa Amerika 2024: Persyaratan, Biaya, dan Proses

 

Jenis Visa Republik Syria

Pemerintahan Republik Syria hanya mengeluarkan dua jenis visa untuk warga negara asing yaitu visa kunjungan dan visa transit. Semua warga negara asing harus mengurus pembuatan visa kunjungan apabila ingin masuk ke kawasan negara Syria. Syria hanya memberikan peraturan bebas visa pada negara Yordania dan Lebanon saja.

 

Jenis Visa Republik Syria

 

Jadi semua warga negara asing selain warga negara Lebanon dan Yordania wajib mengurus izin masuk agar tidak di anggap sebagai pendatang gelap atau penyusup. Termasuk bagi Anda yang ingin melakukan kunjungan ke Syiria dengan tujuan wisata juga bisa menggunakan visa jenis ini.

 

Dokumen Syarat Pembuatan Visit Visa Syria

Syria memiliki kebijakan khusus terhadap syarat-syarat dokumen  yang harus di penuhi kepada warga negara asing yang ingin berkunjung ke negaranya. Biasanya syarat-syarat tersebut sangat tergantung pada tujuan Anda melakukan kunjungan ke Syria, durasi Anda menetap di Syria dan apa kebangsaan Anda.

  • Paspor

Dokumen pertama yang perlu Anda siapkan untuk mengurus pembuatan visa kunjungan ke Syiria yaitu paspor yang masih aktif minimal 6 bulan.

  • Foto

Dokumen berikutnya yaitu Anda perlu melampirkan dua lembar pasfoto terbaru dengan spesifikasi seperti pada foto paspor

  • Surat Keterangan Kerja

Surat keterangan kerja wajib di lampirkan oleh warga negara asing yang ingin melakukan kunjungan ke negara Syria. Dokumen ini penting di lampirkan untuk meyakinkan petugas kedutaan bahwa Anda memiliki penghasilan dan mampu secara finansial untuk melakukan kunjungan ke Syria.

Surat keterangan kerja biasanya di keluarkan oleh pihak Human Resource yang di dalam dokumen tersebut terdapat kop perusahaan, stempel dan juga tanda tangan basah. Anda bisa meminta surat keterangan kerja pada perusahaan tempat Anda bekerja.

Selain syarat dokumen yang telah di sebutkan tadi, biasanya Anda akan di minta untuk memenuhi beberapa persyaratan lain. Untuk informasi lebih lengkap mengenai syarat tersebut Anda bisa langsung bertanya pada petugas di kantor kedutaan Syria.

 

Dokumen Syarat Pembuatan Visit Visa Syria

 

Visa Untuk Visit Visa Syria

Meskipun Anda di perbolehkan menggunakan visa kunjungan untuk melakukan kegiatan bisnis akan tetapi harus mengajukan permohonan visa melalui kantor kedutaan dengan melampirkan beberapa syarat-syarat lain yang di butuhkan.

Syarat tersebut seperti surat rekomendasi dari perusahaan tempat Anda bekerja yang di dalamnya tercantum nama lengkap Anda dan identitas diri lainnya. Selain itu Anda juga harus melampirkan surat undangan dari perusahaan yang ada di Syria. Dokumen ini penting terutama bagi Anda yang ingin mengajukan pembuatan visa jenis multiple entry.

  Syarat Foto Utk Visa China

 

Travel Agent/Operator Tour Visit Visa Syria

Syria merupakan salah satu negara yang masih dalam keadaan konflik sehingga peraturan yang di berlakukan oleh pemerintahan negara tersebut terbilang cukup ketat. Selain dokumen-dokumen yang menjadi persyaratan pembuatan visa, Anda juga harus memenuhi beberapa kriteria apabila ingin berkunjung ke Syria.

Untuk mempermudah proses pembuatan visa Syria Anda bisa memilih travel agent atau operator Tour. Operator tour atau travel agent biasanya akan melakukan pemeriksaan terhadap keamanan atau latar belakang yang perlu di penuhi bagi pelancong pada petugas imigrasi berbatasan untuk mendapatkan izin masuk.

Waktu yang di butuhkan untuk memproses izin keamanan biasanya berbeda-beda tergantung dari negara asal Anda. Umumnya warga negara berkebangsaan Indonesia membutuhkan waktu verifikasi sekitar 10 sampai dengan 15 hari.

 

 

Agen Visit Visa Syria

Menggunakan jasa visit visa Syria di PT Jangkar Global Groups merupakan pilihan terbaik untuk mempermudah proses aplikasi visa ke Syria karena ada tidak perlu mengurus capek bolak-balik mengurus segala sesuatunya.

 

Kami Mengerti Masalah Jasa Visit Visa Syria Yang Anda Hadapi :

  1. Tidak ada waktu karena kesibukan kerja
  2. Lokasi client yang jauh dari ibu kota jakarta
  3. Ketidak tauan prosedur yang baik dan benar
  4. Adanya surat asli tapi palsu
  5. Tidak mau antri, mondar mandir ke instansi dan terjebak kemacetan ibu kota
  6. Kerugian inmaterial dan waktu yang tidak bisa di beli akibat surat aspal
  7. Gaptek dan pusing bagaimana cara mengisi formulir online
  8. Bingung dan takut mencari alamat yang di tuju selama berada di jakarta
  9. Takut kirim dokumen asli ke agent yang tidak jelas dan takut dokumen hilang

Serahkan semua permasalahan Jasa Visit Visa Syria anda kepada Biro jasa pengurusan visa :

  1. Perusahaan resmi dan terdaftar di kementrian hukum dan ham sejak tahun 2008
  2. Memiliki kredibilitas legalitas usaha
  3. Memiliki kantor yang jelas alamatnya
  4. Staff ahli yang akan memberikan pendampingan dan pelayanan
  5. Konsultan yang siap melayani konsultasi kapan saja
  6. Bisa menghubungi melalui email, whatsapp, dan telp di jam kerja
  7. Update informasi perkembangan order
  8. Dapat menghemat biaya hotel, tiket pesawat dan transportasi bagi client yang jauh dari ibukota jakarta.
  9. Proses cepat dan akurat dan kami menjamin keasliannya.
  10. Tidak perlu Down payment (DP) pembayaran setelah dokumen selesai, client di kirim soft copy dan invoice.
  11. Lebih dari 1000 client telah menggunakan PT Jangkar Global Groups sebagai partner

Bagaimana caranya Jasa Visit Visa Syria?

Cara kirim dokumen Visit Visa Syria bisa melalui : JNE, TIKI, DHL Kantor pos atau Gojek dan Grab. Setelah dokumen sampai ke PT Jangkar Global Groups maka staff kami akan memberitahukan kepada anda . Bahwa paket sudah di terima dengan baik dan langsung di proses sesuai dengan keinginan client.

Garansi Jasa Visit Visa Syria yang di berikan oleh PT Jangkar Global Groups :

  1. Kecepatan dan ketepatan waktu proses
  2. Terhindar dari masalah surat asli tapi palsu (Aspal)
  3. Terhindar dari unsur penipuan karena pembayaran setelah dokumen selesai
  4. Uang akan kembali apabila dokumen anda tidak di terima oleh kedutaan karena legalisir kemenkumham dan legalisir kemenlu di ragukan keasliannya

Untuk Info Dan Konsultasi Jasa pengurusan visa Hubungi Kami :

YUK KONSULTASIKAN DULU KEBUTUHAN ANDA,

HUBUNGI KAMI UNTUK INFORMASI & PEMESANAN

Perusahaan di dirikan pada tanggal 22 mei 2008 dengan komitmen yang kuat dari karyawan dan kreativitas untuk menyediakan pelayanan terbaik, tercepat dan terpercaya kepada pelanggan.

KUNJUNGI MEDIA SOSIAL KAMI

Email : [email protected]

Telp kantor : +622122008353 dan +622122986852

Pengaduan Pelanggan : +6287727688883

Google Maps : PT Jangkar Global Groups

WEB:

PT Jangkar Global Groups:

Adi