Visa Kerja Dosen Turki atau Akademisi Yang Di Tugaskan

Akhmad Fauzi

Updated on:

Visa Kerja Dosen Turki atau Akademisi Yang Di Tugaskan
Direktur Utama Jangkar Goups

Dosen/Akademisi yang Di tugaskan

Visa Kerja Dosen Turki – Visa dosen atau akademisi yang di tugaskan ke Turki adalah jenis visa yang di berikan kepada para dosen atau peneliti yang di undang oleh universitas atau institusi penelitian di Turki untuk mengajar atau melakukan penelitian. Selain itu, visa ini memungkinkan dosen atau akademisi untuk tinggal di Turki selama periode tertentu untuk menjalankan tugas akademis mereka.

Persyaratan Visa Kerja Dosen TurkiAkademisi ke Turki

Persyaratan Visa Kerja Dosen Turki/Akademisi ke Turki

Surat Undangan dari Institusi Turki
Calon penerima visa harus memiliki surat undangan resmi dari universitas atau institusi penelitian di Turki. Surat ini harus mencantumkan tujuan, durasi tugas, dan rincian lainnya mengenai tugas akademis yang akan di lakukan.

  1. Paspor
    Pertama, paspor dengan masa berlaku minimal enam bulan setelah tanggal masuk ke Turki. Selain itu, paspor juga harus memiliki halaman kosong untuk stempel visa.
  2. Formulir Aplikasi Visa
    Selanjutnya, formulir aplikasi visa yang telah di isi dengan benar dan lengkap. Selain itu, formulir ini dapat di unduh dari situs web kedutaan atau konsulat Turki.
  3. Foto Paspor
    Selanjutnya, foto terbaru ukuran paspor dengan latar belakang putih. Biasanya di minta dua lembar foto.
  4. Surat Keterangan Kerja
    Selanjutnya, surat keterangan kerja dari institusi asal yang menyatakan bahwa pemohon adalah dosen atau peneliti yang aktif dan di izinkan untuk menjalankan tugas di Turki.
  5. Curriculum Vitae (CV)
    Selanjutnya, Daftar riwayat hidup yang mencantumkan kualifikasi akademis, pengalaman kerja, dan publikasi ilmiah (jika ada).
  6. Bukti Akomodasi
    Selanjutnya, bukti tempat tinggal di Turki selama masa tugas, seperti surat perjanjian sewa atau konfirmasi akomodasi dari institusi yang mengundang.
  7. Asuransi Kesehatan
    Selanjutnya, asuransi kesehatan yang berlaku selama masa tinggal di Turki.
  8. Bukti Kemampuan Finansial
    Selanjutnya, bukti bahwa pemohon memiliki dana yang cukup untuk menutupi biaya hidup selama di Turki, seperti rekening koran atau surat sponsor.
  9. Biaya Aplikasi Visa
    Kemudian, pembayaran biaya aplikasi visa yang di tentukan oleh kedutaan atau konsulat Turki.
  Berapa Lama Mengurus Visa Ke China

Proses Pengajuan Visa Kerja Dosen Turki

Proses Pengajuan Visa Kerja Dosen Turki

  1. Pengumpulan Dokumen
    Pertama, mengumpulkan semua dokumen yang di perlukan sesuai dengan persyaratan yang telah di tentukan.
  2. Pengajuan Aplikasi
    Selanjutnya, mengajukan aplikasi visa beserta dokumen yang di perlukan ke kedutaan atau konsulat Turki terdekat.
  3. Wawancara
    Selanjutnya, beberapa pemohon mungkin di haruskan untuk menjalani wawancara di kedutaan atau konsulat.
  4. Penilaian Aplikasi
    Kemudian, aplikasi akan di nilai oleh petugas konsuler. Jika di setujui, visa akan di terbitkan dan dapat di ambil oleh pemohon.

Perjalanan ke Turki
Setelah visa di terima, pemohon dapat merencanakan perjalanan ke Turki dan menjalankan tugas akademis sesuai dengan undangan.

Visa Kerja Dosen Turki atau Akademisi Yang Di Tugaskan

YUK KONSULTASIKAN DULU KEBUTUHAN ANDA,
HUBUNGI KAMI UNTUK INFORMASI & PEMESANAN

Perusahaan berdiri pada tanggal 22 mei 2008 dengan komitmen yang kuat dari karyawan dan kreativitas untuk menyediakan pelayanan terbaik, tercepat dan terpercaya kepada pelanggan.
KUNJUNGI MEDIA SOSIAL KAMI

 

 

Email : [email protected]
Telp kantor : +622122008353 dan +622122986852
Pengaduan Pelanggan : +6287727688883
Google Maps : PT Jangkar Global Groups
Website : Jangkargroups.co.id

  Ngurus Visa Kerja Malaysia Untuk Pekerja Teknologi Drone
Akhmad Fauzi

Penulis adalah doktor ilmu hukum, magister ekonomi syariah, magister ilmu hukum dan ahli komputer. Ahli dibidang proses legalitas, visa, perkawinan campuran, digital marketing dan senang mengajarkan ilmu kepada masyarakat