Bisnis Offline Dengan Memaksimalkan Kinerja Sosial Media

Adi

Updated on:

PERKUAT BISNIS OFFLINE ANDA DENGAN MEMAKSIMALKAN KINERJA SOSIAL MEDIA
Direktur Utama Jangkar Goups

perkuat bisnis offline anda dengan memaksimalkan sosial media

Siapa sih yang tidak ingin punya usaha yang berkembang yang bisa menguntungkan? Semua pasti menginginkannya. Baik itu yang offline maupun online. Namun, bagi mereka yang sudah sejak lama memiliki bisnis secara offline bisa menjadi pasif income atau justru jadi penghasilan utama yang menjadi sumber mata pencaharian setiapharinya.

 

Bisnis yang memiliki toko secara fisik memiliki kelebihan dan kekurangan untuk kondisi saat ini yang sudah memasuki era digital. Tidak bisa anda pungkiri bahwa ada beberapa jenis produk yang memang sukses bertahan dalam kondisi era digital menambah era pandemic seperti saat ini, dan ada juga yang justru harus gulung tikar karena tidak mampu bersaing.

Baca juga : tips reseller jago jualan bisnis online

 

memPERKUAT BISNIS OFFLINE

 

DARI BISNIS OFFLINE KE ONLINE

Di awal kemunculan media sosial, masyarakat masih menggunakannya sebagai sarana bertemu teman lama, memperbanyak teman, hingga hanya sebagai sumber hiburan dan informasi saja. Apalagi, beragam informasi atau berita dengan cepat bisa menyebar lewat media sosial tanpa perlu mendengarkan radio atau menonton televisi.perkuat bisnis offline anda dengan memaksimalkan kinerja sosmed.

Bahkan media sosial banyak orang jadikan ruang pribadi untuk sekedar curhat. Meski demikian, seiring berjalannya waktu, sebagian masyarakat terutama anak-anak muda mulai melek dengan dunia usaha. Banyak yang menjadikan media sosial tida lagi untuk sekedar unggah foto, tetapi juga sebagai lapak jualan.

  Jasa Foto Menu Makanan Untuk Menghasilkan Foto Produk yang Menarik

Kenapa banyak bisnis offline ?

Itulah mengapa, saat ini ada banyak orang yang sejak lama menggeluti bisnis offline dalam hal ini mungkin punya toko fisik untuk menawarkan produk bahkan jasa, banyak yang sudah beralih ke online. Era barupun di mulai di mana bisnis offline sudah beralih ke online.

 

DARI BISNIS OFFLINE KE ONLINE

 

Beralih ke dunia maya, otomatis jangkauan tawaran produk juga semakin luas. Produk yang anda jual tidak lagi hanya terkenal orang sekitar, tetapi teman-teman yang berasal dari luar daerah bahkan dari luar negeripun tahu produk yang anda tawarkan.perkuat bisnis offline anda dengan memaksimalkan kinerja sosmed

Anak Muda Sampai kalangan muda bisnis offline

Apalagi saat ini, hampir semua orang baik dari kalangan tua maupun muda, laki-laki dan perempuan sudah bisa membuka media sosial. Sehingga momen ini pun harus anda manfaatkan dengan baik, apalagi jika Anda memang sudah sejak lama memiliki usaha secara offline.

Untuk menambah jangkauan pasar dan menambah pelanggan bahkan menemukan pelanggan baru dan loyal, bukan tidak mungkin akan anda dapatkan. Sepanjang paham cara berjualan di media sosial dengan memanfaatkan semua fitur media sosial.

Aktif melakukan promosi dalam bisnis offline

Paling penting Anda lakukan adalah aktif melakukan promosi. Artinya, semakin aktif Anda membagikan konten-konten Anda, baik berupa gambar, video, hingga tulisan, maka semakin mudah followers atau teman-teman Anda di media sosial mengenali produk yang Anda tawarkan.

Saat Anda hanya focus secara offline saja, tentu efeknya akan berbeda. Jangkauan pelanggan Anda tentu saja terbatas dan mungkin sulit menemukan pelanggan loyal. Kecuali bisnis Anda memang sudah hadir bertahun-tahun dengan produk yang inovatif dan menjadi kebutuhan harian calon konsumen.

  AMPAS BIR

CARA MEMAKSIMALKAN BISNIS OFFFLINE

Beberapa cara perkuat bisnis offline Anda dengan memaksimalkan kinerja sosial media berikut ini bisa jadi referensi Anda.

–           Memaksimalkan Halaman Bisnis

Salah satu tools sosial media bisa anda maksimalkan adalah halaman atau lebih anda kenal dengan fanpage,. Halaman bisnis ini sangat baik anda gunakan untuk memasarkan produk.  Bahkan lewat fanpage, Anda bisa melakukan komunikasi langsung dengan para pelanggan Anda.

Saat ini, ada banyak owner bisnis, baik itu pakaian, makanan, minuman, skincare, hingga obat-obatan menggunakan fanpage terutama halaman Facebook untuk melakukan siaran langsung untuk mempromosikan produk mereka.

Saat ini, tidak hanya facebook, bahkan Instagram, Youtube, dan TikTok juga menggunakan fitur serupa. Sehingga para pebisnis bisa langsung menjual lewat siaran langsung yang dibuat.

–           Bangun Kepercayaan Calon Pelanggan

Ada banyak jenis penjual bisa ditemukan saat Anda melakukan transaksi secara online. Tidak jarang muncul oknum penipu yang tentu saja merugikan pelanggan. Alhasil, bisanya ada pembeli yang mengenalisir semua penjual online. Padahal ada banyak penjual online yang besungguh-sungguh, dan menjadikan online sebagai sumber penghasilan.

Itulah pentingnya bangun kepercayaan pelanggan. Apalagi jika itu masih calon pelanggan. Saat melakukan komunikasi, baiknya menciptakan komunikasi yang baik dengan menggunakan kata-kata yang sopan. Sebab, kesan awal calon pelanggan pasti dari komunikasi yang terbangun antara penjual dan pealanggan.

PLATFORM MEDIA SOSIAL SEBAGAI MEDIA PROMOSI BISNIS OFFLINE

–           Manfaatkan semua platform media sosial sebagai media promosi

Jika dahulu pengusaha hanya terbatas pada promosi secara fisik lewat spanduk, brosur dan sejenisnya, maka saat ini semua jenis promosi dengan mudah dilakukan termasuk alat promosi.

Beragam jenis media sosial sudah bisa dimanfaatkan sebagai media promosi. Antara lain Facebook, instagram, TikTok, whatsapp, dan meseenger. Bahkan lewat platform seperti Youtube dan Twitter saja, sudah bisa dimanfaatkan sebagai media promosi.

  Jasa Pembuatan Video Company Profile Dengan Hasil Video Berkualitas Dan Menarik

Masing-masing media sosial ini punya aturan dalam memasarkan produk. Sehingga sebagai penjual, harus paham caranya.

–           Manfaatkan Google Bisnis dalam bisnis offline

Selain media sosial, perkuat promosi produk Anda dengan memanfaatkan fitur google bisnis. Menggunakan layanan ini membantu Anda menemukan audiens yang berada di sekitar lokasi bisnis Anda. Anda sisa memasukkan nama, lokasi, kontak, hingga review pelanggan untuk menarik perhatian calon pelanggan.

–           Memanfaatkan SEO dan SEM dalam bisnis offline

Untuk tampil di kolom pencarian google, maka libatkan orang-orang yang ahli di bidang SEO maupun SEM. Mereka akan membantu mengoptimasi website produk dan akun media sosial Anda. Tujuannya adalah agar bisa tampil di halaman awal kolom pencarian google

Manfaatnya tentu banyak, karena dengan tampil di halaman google, maka orang dengan semakin mudah menemukan produk Anda.

–           Buat Konten yang menarik, kalau perlu viral dalam bisnis offline

Semakin kuat usaha Anda menciptakan konten, maka hasilnya juga pasti akan maskimal. Sama halnya dengan membuat konten promosi. Tidak ada salahnya menggaet anak-anak muda yang punya bakat jadi content creator.

Melalui konten promosi yang Anda buat, tentu akan membuat orang tertarik melihatnya apabila dibuat menarik dengan semakin unik. Tidak jarang ada banyak brand yang membuat konten hingga akhirnya viral. Karena viral, calon pelanggan pasti akan penasaran dengan produk Anda.

–           Manfaatkan Kehadiran Influencer dan Selebgram dalam bisnis offline

Saat ini, ada banyak influencer yang bisa Anda gunakan jasanya. Mau yang skala nasional ataupun local, semua pasti ada di sekitar Anda. Tinggal memilih mana yang dianggap cocok untuk mempromosikan produk Anda dan sesuai dengan budget yang ada di kantong.

Bukan hanya influencer, saat ini semua yang menganggap dirinya sebagai selebgram membuka endorse. Untuk mempromosikan produk atau jasa Anda. Tergantung budget anda dan tentunya lihat dampak yang dihasilkan setelah memanfaatkan jasa influencer dan selebgram ini.

Jika ingin semakin memperkuat bisnis offline Anda dengan memaksimalkan media sosial maka Anda perlu belajar ke mereka yang ahli di bidang internet marketing. Temukan pakar internet marketing di PT Jangkar Global Groups.

Menjadi Makelar di Dunia Maya

Adi

penulis adalah ahli di bidang pengurusan jasa pembuatan visa dan paspor dari tahun 2000 dan sudah memiliki beberapa sertifikasi khusus untuk layanan jasa visa dan paspor