Perbedaan PT dan PT PMA

Perusahaan merupakan jenis entitas bisnis yang dapat berbentuk badan usaha PT atau PT PMA. PT (Perseroan Terbatas) adalah bentuk badan usaha yang terbuka untuk pemilik asal Indonesia dan asing, sedangkan PT PMA (Perseroan Terbatas Penanaman Modal Asing) adalah bentuk badan usaha yang hanya terbuka untuk pemilik asing. Dalam artikel ini, kami akan membahas perbedaan utama …

Read more

Apostille Kemenkumham Pendirian PT

Apostille Pendirian PT Kemenkumham

Apostille Kemenkumham Pendirian PT adalah dokumen penting yang harus dimiliki, jika Anda ingin berbisnis hingga luar negeri. Pembuatannya bisa dilakukan secara online dengan pengajuan lewat situs resmi AHU. Tapi ada persyaratan pengajuan yang harus dipenuhi.   Keberadaan layanan apostille kemenkumham di Indonesia memberikan kemudahan dalam proses legalisasi dokumen penting. Prosesnya juga lebih cepat dibandingkan mengajukan legalisir …

Read more

Dokumen untuk Pendirian PT di Luar Negeri

Dokumen untuk Pendirian PT di Luar Negeri

Saat akan melakukan pendirian perusahaan baru di luar negeri, maka dibutuhkan berbagai dokumen yang harus dilegalisir. Dengan proses legalisir dokumen untuk pendirian PT di luar negeri, maka syarat untuk pendiriannya akan lengkap dan bisa segera diserahkan.   Bagi Anda yang membutuhkan jasa legalisir dokumen untuk proses pendirian PT di luar negeri, maka Anda bisa langsung …

Read more