Proses Pelepasan WNI

Adi

Updated on:

Direktur Utama Jangkar Goups

Melepas kewarganegaraan bukanlah proses yang mudah. Bagi Anda yang ingin melepas kewarganegaraan Indonesia, maka harus tahu dulu apa saja komponen syarat dan bagaimana proses pengurusannya. Namun jika Anda ingin melakukannya di saat waktu sibuk, maka Anda bisa memanfaatkan jasa proses pelepasan warga negara WNI yang kami berikan. Perbedaan HAM dan Hak Warga Negara

 

 

Melalui jasa bantuan dari kami, maka Anda bisa mendapat banyak kemudahan dalam prosesnya. Segala proses yang rumit ini tentunya akan ringan jika ada tenaga bantuan. Namun sebelum memanfaatkan jasa kami, Anda juga harus tahu seluk-beluk di dalam pengurusannya. Simak semua pembahasannya di bawah ini:

Baca juga : syarat pelepasan warga negara indonesia 

 

Pelepasan Warga Negara , Proses Pelepasan WNI

Mengenal Proses Pelepasan WNI

Bagi yang belum tahu, proses pelepasan warga negara WNI merupakan salah satu proses rumit yang harus terlakukan secara sistematis. Dalam praktiknya, prosesnya akan panjang dan melibatkan banyak pihak. Maka dari itu, proses ini sendiri akan memakan banyak waktu dan tenaga di saat yang bersamaan.

 

Sebelum Anda memutuskan untuk melakukannya, maka harus tahu dulu seperti apa rangkaian prosesnya. Dengan mengetahui semua proses yang ada, maka saat berhadapan langsung bisa mengikuti segala prosesnya dengan baik. Untuk itu, simak semua komponen proses yang ada di bawah ini dengan baik:

  Pindah Kewarganegaraan Sebagai Upaya Untuk Hak Reproduksi

 

Pelepasan Warga Negara  WNI , Proses Pelepasan WNI

 

1. Mendatangi Pihak Indonesia di Negara Tinggal

Langkah paling dasar adalah mendatangi perwakilan Indonesia di negara tempat tinggal. Saat mendatanginya, pastikan untuk membawa semua kelengkapan syarat tanpa ada yang tersisa. Jika nantinya berkas kurang, maka Anda harus melengkapinya lagi hingga lengkap secara penuh.

 

2. Pemeriksaan Kelengkapan Data Oleh Perwakilan Indonesia

Setelah pengajuan, pihak perwakilan Indonesia akan melakukan pengecekan atau pemeriksaan berkas. Proses ini sendiri memakan waktu hingga 14 hari kerja. Banyaknya berkas yang harus tervalidasi menjadi alasan utama kenapa waktu yang panjang.

 

Pelepasan Warga Negara Pemeriksaan Kelengkapan Data Oleh Perwakilan Indonesia

 

3. Pemeriksaan Berkas oleh Menteri

Jika berkas sudah lengkap dan sesuai, maka pihak perwakilan Indonesia akan meneruskan kepada menteri. Proses ini juga tidak bisa cepat. Karena kelengkapan berkas akan di serahkan kepada menteri paling tidak dua bulan. Jadi, Anda harus menunggu lama proses ini berlangsung hingga selesai.

 

4. Pemberian Keputusan oleh Presiden| Proses Pelepasan WNI

Saat sudah lengkap dan sudah dicek oleh menteri, maka berkas tersebut akan diteruskan ke presiden. Waktu yang dibutuhkan juga sekitar 14 hari kerja. Jika sudah dicek dan disetujui oleh presiden, maka surat keputusan akan dikeluarkan. Kemudian, surat keputusan ini akan diteruskan kepada pihak perwakilan Indonesia di negara Anda.

 

5. Pemberian Informasi Hasil Putusan

Setelah surat persetujuan sampai kepada pihak perwakilan Indonesia, maka hasilnya akan diberikan kepada Anda paling tidak dalam tujuh hari kerja. Meski pada proses ini sudah bisa dinyatakan sah, namun Anda masih harus menunggu proses lanjutannya. Proses tersebut adalah pengumuman hasil putusan.

 

6. Pengumuman Kehilangan Kewarganegaraan

Langkah terakhir yang harus dilakukan adalah menunggu hasil pengumuman. Nantinya, menteri akan memberi pengumuman siapa saja orang yang sudah melepas kewarganegaraannya. Dengan adanya proses ini, maka Anda sudah sah kehilangan kewarganegaraan Indonesia secara menyeluruh.

  Paspor Anak Kewarganegaraan Ganda Apa Syaratnya?

 

Pelepasan Warga Negara Pemberian Keputusan oleh Presiden

 

Syarat untuk Proses Pelepasan WNI

Selain proses pelepasan warga negara WNI, Anda juga harus tahu tentang syarat yang diperlukan. Komponen syarat ini bisa dibilang sangat banyak. Namun agar prosesnya bisa dilakukan dengan baik, semua syarat harus dilengkapi tanpa ada yang tertinggal. Simak semua komponen syarat di bawah ini untuk mengetahuinya:

 

1. Sudah Memiliki Kewarganegaraan Lain

Syarat utama yang harus diikuti adalah memiliki kewarganegaraan lain dahulu. Jika belum memiliki kewarganegaraan lain, maka proses pengurusan untuk menghilangkan kewarganegaraan RI tidak bisa dilakukan. Maka dari itu, dapatkan dulu kewarganegaraan lain dan ikuti proses di atas setelah menyelesaikannya.

 

2. Surat Permohonan Lengkap | Proses Pelepasan WNI

Berkas pertama yang harus dilengkapi adalah surat permohonan lengkap. Surat ini harus ditulis dengan lengkap identitas beserta materai. Bahasa yang dipakai harus bahasa Indonesia. Sedangkan identitas harus mencakup nama, jenis kelamin, pekerjaan, alamat, tanggal lahir, dan berbagai identitas pendukung lainnya.

 

Pelepasan Warga Negara Syarat untuk Pelepasan WNI , Proses Pelepasan WNI

 

3. Salinan Data Diri

Dokumen salinan dari data diri juga harus lengkap. Mulai dari salinan KTP, akta kelahiran, buku nikah, akta cerai, dan salinan dokumen lain yang berhubungan dengan identitas. Semua salinan ini juga harus lengkap tanpa ada yang tertinggal. Jika ada yang kurang, maka proses akan terhambat dan harus lengkap terlebih dahulu.

 

4. Salinan Surat Perjalanan RI

Saat sedang tinggal di negara lain, maka pihak perwakilan Indonesia akan memberikan surat perjalanan RI. Jika bukan surat perjalanan, biasanya akan diberi KTP yang disahkan oleh perwakilan Indonesia. Berkas ini juga harus dilampirkan secara lengkap saat proses pengajuan penghilangan kewarganegaraan dilakukan.

  Pindah Kewarganegaraan Sebagai Upaya Perlindungan Kesehatan

 

5. Surat Perwakilan Negara Asing

Anda juga harus mengumpulkan surat keterangan dari perwakilan negara asing. Isi dari surat ini adalah keterangan bahwa Anda akan mendapat kewarganegaraan lain setelah kehilangan kewarganegaraan Indonesia. Dokumen ini bisa Anda dapatkan dari perwakilan negara asing setelah proses mendapatkan kewarganegaraannya .

 

6. Foto Sesuai dengan Ketentuan

Kelengkapan foto juga sangat perlu. Anda harus menyiapkan paling tidak enam salinan foto. Semua foto ini harus memiliki ukuran 4 x 6. Selain itu, latar belakang foto juga harus berwarna dan foto tidak boleh blur. Dokumen foto ini sangatlah penting, maka dari itu siapkan foto keluaran terbaru untuk dikumpulkan.

 

Pelepasan Warga Negara Surat Perwakilan Negara Asing , Proses Pelepasan WNI

Jasa Pengurusan Proses Pelepasan WNI

Jika Anda sudah mengetahui proses pelepasan warga negara WNI di atas, tentu Anda akan merasa bahwa prosesnya sangat rumit. Pelepasan kewarganegaraan bukanlah hal yang sepele. Maka dari itu, proses dan prosedur yang berjalan juga sangat panjang dan melelahkan. Bagi Anda yang memiliki kesibukan, tentu hal ini akan sangat rumit.

 

Maka dari itu, Anda bisa langsung memakai jasa bantuan dari kami. Hal yang perlu Anda lakukan hanyalah menyiapkan segara berkasnya. Kemudian, kami akan bantu pengurusannya hingga selesai. Semua proses ini tentunya juga sudah sesuai dengan prosedur yang sesungguhnya.

 

Percayakan Proses Pelepasan WNI kepada kami

Ada banyak komponen manfaat yang bisa Anda dapatkan jika memakai jasa yang kami berikan. Selain karena prosesnya yang cepat, prosedurnya yang legal, juga karena biayanya yang relatif terjangkau. Semua komponen pembiayaan akan sesuai dengan proses yang berjalan. Tentunya, hal ini akan sangat memudahkan untuk dimanfaatkan.

 

Jasa Pengurusan Pelepasan Warga negara , Proses Pelepasan WNI

 Jasa urus Proses Pelepasan WNI

Jika ada yang perlu didiskusikan, maka kami siap dan terbuka untuk Anda. Segala proses juga akan kami informasikan agar Anda tahu bagaimana perkembangan prosesnya. Dengan semua kelebihan ini, maka akan sangat pas bagi Anda untuk memanfaatkannya. Semua komponen kemudahan akan Anda dapatkan dengan lengkap.

 

Untuk memanfaatkan jasa batuan proses pelepasan warga negara WNI dari kami, Anda hanya perlu menghubungi kami secepatnya. Kami siap melayani Anda hingga proses pengurusannya selesai. Dengan semua langkah yang legal dan tepat, maka berkas dan hasil yang Anda dapatkan juga baik tanpa ada hambatan.

Adi

penulis adalah ahli di bidang pengurusan jasa pembuatan visa dan paspor dari tahun 2000 dan sudah memiliki beberapa sertifikasi khusus untuk layanan jasa visa dan paspor