Daftar Isi
Apabila seorang pelaut akan berlayar ke luar negeri, maka pasport dan buku pelautnya harus di sign on di Imigrasi terminal penumpang pelabuhan tanjung priok. Sebelum mengurus visa, sebaiknya anda urus terlebih dahulu sign on pasport. Inilah persyaratan sign on pasport pelaut yang harus anda lengkapi :
Persyaratan Sign On Pasport Pelaut
1. Pertama Surat Tugas apabila di kuasakan ke pihak ke tiga. Didalam surat kuasa ini harus ada nama pelaut yang akan di berangkat keluar negeri.
Baca juga: jasa pembuatan paspor pelaut
2. Sign on order untuk setiap nama pelaut yang akan di berangkatkan. Apabila ada 2 orang yang akan diberangkatkan maka harus dibuat 2 Sign On Order.
Baca juga: persyaratan buku pelaut online
3. Invitation Letter dari negara tujuan.
Baca juga: legalisir ijasah pelaut di upt kemenhub
4. Selanjutnya copy seaman book dan seaman books asli
buku pelaut
5. Terakhir copy pasport dan pasport asli pelaut
Baca juga: perusahaan pemegang siuppak pelaut