PERSYARATAN VISA KERJA UAE

Adi

Updated on:

persyaratan visa kerja uae
Direktur Utama Jangkar Goups

Bekerja di Dubai UAE adalah harapan bagi para pencari kerja di timur tengah, Namun harus mengetahui persyaratan visa kerja uae yang harus anda lengkapi di kedutaan UAE:

Baca Juga : Konsultan Visa Seluruh Dunia

Persyaratan visa kerja uae

  1. SKCK POLDA setempat / Mabes Polri. SKCK ini harus di legalisir kemenkumham, legalisir kemenlu dan legalisir kedutaan besar UAE

Baca juga : jasa legalisir ijazah s1 kedutaan uae

 

legalisir skck di kedutaan uae

 

persyaratan legalisir skck di kedutaan uae

2. Kontrak Kerja dengan perusahaan di UAE

Baca juga : legalisir skck di kedutaan uae

 

contoh kontrak kerja uae

 

kontrak kerja uae

 

3. Pasport Asli

4. Medical Gamca yang di legalisir oleh kedutaan besar UAE di Jakarta

Baca juga : jasa legalisir akta kelahiran kedutaan uae

 

persyaratan visa kerja uae

5. Calling Visa UAE

proof of visa aplication uae

VISA KERJA UAE

 

Alamat konsulat UAE :

Menara Sun Life Lt. 2, Jl. Dr. Ide Anak Agung Gede Agung Blok. 6.3, Kawasan Mega Kuningan, Kuningan Timur, Kuningan, RT.5/RW.2, Kuningan, Kuningan Tim., Setia Budi, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12950

Selanjutnya Baca juga : gcchmc medical gamca uae

 

  Tips Visa Pasangan China : Solusi Terbaik

Adapun persyaratan yang harus di lengkapi untuk mendapatkan SKCK polda setempat adalah sebagai berikut :

  1. KTP asli dan foto copy
  2. KK asli dan foto copy
  3. Akte Kelahiran asli dan foto copy
  4. Selanjutnya Kontrak kerja dengan perusahaan di UAE
  5. Foto copy pasport dan pasport aslinya

Selanjutnya Baca juga : jasa legalisir ijazah sma kedutaan uae

 

Jasa Pembuatan Visa Kerja UAE

 

Selanjutnya Pastikan bahwa SKCK anda sudah terisi nomer ktp, nomer pasport, rumus sidik jari dan keperluan untuk : work in Dubai UAE karena banyak SKCK yang tidak di tulis dengan lengkap dan keperluannya untuk melamar kerja.

 

Baca juga: jasa urus legalisir medical gamca skck di uae

 

Oleh karena itu staff kedutaan akan menolak SKCK anda apabila keperluannya tidak specific seperti melamar kerja karena staff kedutaan akan bertanya : melamar kerja di dalam negeri atau di luar negeri ? kalau keluar negeri, mau kerja ke negara mana ? dan ujung-ujungnya SKCK anda ditolak dan harus di perbaiki lagi.


Baca juga: pengumuman legalisir dan visa di kedutaan uae

contoh visa kerja uae

 

  Spouse Visa Afrika Tengah

Selanjutnya setelah anda selesai mengurus rekomendasi dari polres setempat / mengurus skck di polda setempat maka langkah selanjutnya adalah anda harus terbang ke jakarta untuk mengurus medikal gamca karena medical gamca kebanyakan ada di jakarta saja.

baca juga : proses online medical gamca

 

Syarat Medical Gamca Kedutaan UAE

 

Penipuan TKI

Namun pastikan anda bekerja di dubai uae dengan menggunakan visa kerja dan jangan mau tertipu oleh agen indonesia atau agen uae yang merayu anda untuk berangkat ke uae tanpa medikal maupun tanpa membawa SKCK karena persyatan untuk membuat visa kerja di uae adalah wajib mengurus medikal gamca dan SKCK. Inilah chatt wa saya dengan salah satu TKI korban penipuan yang sudah terdampar di Dubai UAE.

Selanjutnya Baca juga: menikah di mahkamah syariah uae

 

penipuan tki dubai uae

 

 

 

Jasa legalisir kedutaan uni arab emirates

 

Biro jasa visa dan legalisir uni arab emirates

Adi

penulis adalah ahli di bidang pengurusan jasa pembuatan visa dan paspor dari tahun 2000 dan sudah memiliki beberapa sertifikasi khusus untuk layanan jasa visa dan paspor