Persyaratan Visa Bisnis ke Taiwan

Persyaratan Visa Bisnis ke Taiwan, Bagi Anda yang akan pergi ke Taiwan dengan tujuan bisnis, maka visa bisnis harus sudah dikantongi. Untuk proses pembuatannya sendiri, tentu harus menglengkapi dengan persyaratan visa bisnis ke Taiwan secara lengkap. Dokumen syarat memang harus lengkap agar prosesnya bisa lancar.

baca juga : SURAT SINGEL UNTUK WARGA NEGARA TAIWAN

Apabila sudah lengkap, maka Anda bisa mengurusnya sendiri atau memanfaatkan jasa bantuan dari kami. Jika memanfaatkan jasa kami, maka prosesnya akan lebih simpel untuk Anda.

baca juga : IZIN COLA TAIWAN

Contoh Invitation Letter Taiwan

Namun sebelum itu, pastikan untuk mengetahui berbagai informasi berikut ini: 

Syarat untuk Membuat Visa Bisnis Taiwan

Untuk mulai mengurus pembuatan visa, maka memperlukan persyaratan visa bisnis ke Taiwan secara lengkap. Kelengkapan syarat ini menjadi salah satu aspek paling krusial yang harus di jadikan acuan. Karena jika ada yang terlewat, maka prosesnya bisa saja gagal.

baca juga : Persyaratan legalisir SKCK Taiwan

Pihak kedutaan tidak akan bisa melanjutkan proses jika ada yang kurang. Oleh sebab itu, pahami dulu semua persyaratan yang di butuhkan.

Baca juga : jasa legalisir SKBM di teto taiwan

untuk rinciannya, simak sembilan syarat dan detail pembahasannya berikut ini: Syarat untuk Membuat Visa Bisnis Taiwan  

1. Surat Sponsor

Persyaratan visa bisnis ke Taiwan pertama yang harus di lampirkan adalah surat sponsor. Karena tujuannya untuk melakukan kunjungan bisnis, maka surat sponsor ini akan di keluarkan oleh perusahaan. Jika memiliki jabatan khusus di suatu perusahaan, maka harus di sertai dengan kop surat secara resmi.

baca juga : PERSYARATAN STUDY DI TAIWAN

Sedangkan jika usaha milik sendiri dan belum memiliki kop surat, maka buat surat sponsor secara mendetail di kertas yang di tambah dengan stempel usaha. tambahkan juga salinan SIUP sebagai bukti bahwa usaha memang benar-benar ada.

baca juga : PERSYARATAN VISA VISITOR PERFORMER KE TAIWAN

2. Foto

Kemudian untuk persyaratan visa bisnis ke Taiwan kedua adalah foto pihak pengaju yang membutuhkan visa. Foto ini harus berjumlah dua salinan dengan ketentuan khusus. Latar belakang foto harus putih dan tidak boleh di ganti dengan warna latar belakang yang lainnya.

baca juga : Syarat visa student taiwan ARC

Selain itu, foto yang di lampirkan harus jelas dan tidak boleh blur. Hal ini merupakan syarat mendetail yang harus di penuhi. Jika nantinya ada foto yang blur, maka pihak kedutaan bisa saja meminta foto baru dan proses pembuatan visa bisa lebih lama.

baca juga : Legalisir Capaian Kompetensi Siswa TETO Taiwan

3. Paspor

Pihak pengaju juga harus menyerahkan paspor asli yang masih ada masa berlakunya untuk enam bulan ke depan. Jika kurang dari jangka waktu ini, maka berkas dianggap tidak lengkap dan pengurusannya bisa saja terhambat di pihak kedutaan.

baca juga : Legalisir Dokumen TETO Taiwan

Kemudian jika pihak pengaju memiliki paspor lama dengan negara tujuan yang sama, maka jangan lupa untuk dilampirkan. Hal ini sangat dibutuhkan sebagai bentuk verifikasi bahwa pihak pengaju sudah pernah berkunjung dengan tujuan tertentu ke Taiwan.

baca juga : Persyaratan Visa Bisnis ke Taiwan

4. Rekening Koran

Rekening koran selama tiga bulan ke belakang juga harus dilampirkan kepada pihak kedutaan. Detail keuangan yang masuk dan keluar ini memang harus diserahkan. Tujuannya juga sangat penting yaitu sebagai bukti bahwa pihak pengaju tidak memiliki permasalah keuangan.

baca juga : Legalisasi Penyetaraan Ijazah TETO Taiwan

Jadi, jika suatu saat terjadi kendala selama di Taiwan, pihak pengaju harus dipastikan mampu menyelesaikan permasalahan keuangannya. Pihak kedutaan juga bisa mengetahui hal ini jika memang terjadi kendala selama tugas bisnis dijalankan.

baca juga : Legalisir Dokumen Asuransi Taiwan

5. Salinan Berkas Data Diri

Salinan data diri lengkap juga harus diserahkan. Mulai dari yang paling mendasar seperti salinan KTP, sampai yang umum seperti salinan KK tidak boleh ada yang terlewat. Jika nantinya ada bagian yang terlewat, maka proses verifikasi bisa terhambat.

baca juga : Jasa Legalisir Buku Nikah Teto Taiwan

  Visa Schengen Untuk Espagne Maroc: Perlu Anda Ketahui

 

Semua dokumen ini memang diperlukan sebagai berkas verifikasi yang penting. Nantinya, semua data ini akan disesuaikan dengan golongan data yang ada di berbagai berkas terlampir. Jika ada perbedaan sedikit saja, maka pihak kedutaan bisa menanyakan sebagai bentuk proses verifikasi.

baca juga : DOKUMEN UNTUK ASURANSI TAIWAN

6. Surat Jaminan

Pihak perusahaan juga harus melampirkan surat jaminan sebagai bukti bahwa kegiatan bisnis telah dijamin. Hal ini akan sangat penting jika yang berkaitan sedang bertugas di negara lain. Jika tidak ada surat ini, maka pihak kedutaan akan kesulitan melanjutkan proses.

baca juga : Pengurusan Visa Pelajar ke Taiwan

7. Surat Undangan dengan Kop

Jika urusan bisnis ini berkaitan dengan pihak lain atau perusahaan lain di taiwan, maka harus ada surat undangan yang terlampir. Surat undangan ini bisa dijadikan bukti bahwa kunjungan ke Taiwan memang benar-benar untuk tujuan bisnis dan bukan yang lainnya.

baca juga : Urus Dokumen Pernikahan Taiwan – Indonesia

8. Tiket Perjalanan

Tiket perjalanan juga harus diserahkan secara menyeluruh. Mulai dari tiket keberangkatan sampai kepulangan harus diserahkan. Nantinya, jadwal tiket ini akan disesuaikan dengan jadwal perjalanan yang juga dilampirkan menjadi satu berkas.

baca juga : Jasa Legalisir SKBM di Teto Taiwan

9. Asuransi Perjalanan

Pihak pengaju juga harus mengantongi asuransi perjalanan selama kunjungan ke Taiwan berlangsung. Asuransi perjalanan ini menjadi penting karena jika terjadi kondisi yang tidak diinginkan di Taiwan, sudah ada pihak penjamin yang bisa membantu menyelesaikan proses pengurusan.

baca juga : Jasa Pengurusan Visa Nikah Indo Taiwan

BIRO JASA VISA TAIWAN

Biaya Membuat Visa Bisnis Taiwan

Setelah mengetahui apa saja persyaratan visa bisnis ke Taiwan, maka harus tahu juga mengenai detail biaya yang di butuhkan untuk membuatnya. Proses pembuatan visa di kedutaan pastinya akan membutuhkan biaya tertentu.

baca juga : JASA LEGALISIR IJAZAH SMA TETO TAIWAN

Untuk proses awal, Anda pastinya akan membutuhkan biaya untuk menyalin dan mengurus beberapa berkas syarat. Kemudian jika Anda mengurus sendiri, maka di perlukan biaya transportasi. Sedangkan jika memanfaatkan jasa bantuan, maka akan ada biaya jasa yang harus di bayarkan.

baca juga : Jasa Legalisir Raport Siswa Teto Taiwan

Biaya Membuat Visa Bisnis Taiwan

Beberapa Tipe Persyaratan Visa Bisnis ke Taiwan

Pengurusan visa bisnis ini akan terbagi menjadi beberapa tipe berbeda. Ada jenis express multiple, regular multiple, express single, dan regular single. Sedangkan kisaran biaya untuk berbagai tipe ini antara 1 juta rupiah sampai dengan nominal 3 juta rupiah.

baca juga : LEGALISIR AKTA KEMATIAN DI TETO TAIWAN

Bagi Anda yang akan membuat visa, pastikan memiliki dana dengan kisaran yang lebih banyak. Hal ini di karenakan nantinya akan ada biaya lain-lain seperti jasa dan yang lainnya untuk dibayarkan. Oleh sebab itu, pahami terlebih dahulu mengenai rincian biaya yang di perlukan. 

baca juga : Legalisir Medical Check up Teto Taiwan

Beberapa Tipe Persyaratan Visa Bisnis ke Taiwan

Jasa Membuat Visa Bisnis Taiwan

Jika Anda merasa kesulitan untuk mengurus visa ini sendirian, maka Anda bisa melengkapi persyaratan visa bisnis ke Taiwan dan langsung memanfaatkan jasa yang kami berikan. Melalui pemanfaatan jasa kami, maka Anda akan mendapat berbagai kemudahan dalam penyelesaian proses pembuatan visa.

baca juga : Jasa Penerjemah Tersumpah Translate Bahasa Taiwan

Mulai dari segi pembiayaan, pengurusan, hingga kecepatan semua akan kami sediakan. Untuk pembiayaannya sendiri akan kami sesuaikan dengan komponen kebutuhan pembayaran. Kemudian akan kami tambahkan dengan biaya jasa yang tentunya terjangkau.

baca juga : Jasa Penerjemah Tersumpah Translate Bahasa Taiwan

Jasa Membuat Visa Bisnis Taiwan

Pengurusan Persyaratan Visa Bisnis ke Taiwan

Lalu dari segi pengurusan, maka akan kami urus mulai awal hingga akhir. Anda hanya perlu mempersiapkan syarat yang sangat di butuhkan secara menyeluruh. Kemudian serahkan pada kami agar kami bantu menyelesaikan prosesnya.

baca juga : Jasa Penerjemah Tersumpah Taiwan Sworn Translator

Jika memanfaatkan jasa kami, maka semua prosedurnya akan sesuai dengan aturan yang berlaku. Dengan demikian, berkas visa akan menghasilkan juga akan sah serta legal tanpa ada unsur kesalahan atau kecurangan di dalamnya. Jadi setelah selesai, visa bisa langsung di manfaatkan.

baca juga : Persyaratan legalisir SKCK Taiwan

Jasa Membuat Visa Bisnis Taiwan

Proses Persyaratan Visa Bisnis ke Taiwan

Proses yang kami selesaikan juga tergolong cepat. Kami sudah terbiasa menyelesaikan pengurusan dokumen semacam ini, dan sudah ada banyak tenaga ahli untuk prosesnya. Dengan demikian, waktu yang di butuhkan tidak akan terlalu banyak.

baca juga : PERSYARATAN VISA VISITOR PERFORMER KE TAIWAN

Melalui segala informasi tersebut, maka sudah terlihat dengan jelas bahwa persyaratan visa bisnis ke Taiwan sangat banyak sehingga sangat di perlukan prosedur yang kompleks. Agar proses lebih mudah, langsung saja kontak kami dan serahkan pengurusannya pada kami sampai selesai.

baca juga : VISA TAIWAN

Proses Persyaratan Visa Bisnis ke Taiwan

Adi